Kamis, 26 Oktober 2023

Musyawarah Desa, Bhabinkamtibmas Polsek Kramatwatu Polresta Serkot Beserta Babinsa Menghadiri Kegiatan


Serang // GebrakNasional.com - Bhabinkamtibmas Polsek Kramatwatu Polresta Serkot Polda Banten Briptu gery beserta Babinsa Sertu Deka menghadiri giat musdes di desa toyomerto Kecamatan Kramatwatu Daerah Hukum Polresta Serkot Polda Banten, Kamis (26/10/2023)


Hadir dalam kegiatan tersebut adalah:

1. Kades Toyomerto

2. Bhabinkamtibmas Desa Toyomerto

3. Babinsa Desa Toyomerto

4. Kasi PMD Kecamatan kramatwatu

5. Bapak Tohirin BPD Desa Toyomerto.

6. Rt/RW se desa Toyomerto dan Masyarakat Desa Toyomerto.


Bhabinkamtibmas Polsek kramatwatu Polresta Serkot Polda Banten beserta pada kesempatan kali ini bersama unsur muspika tentang perubahan dan penetapan RPP Des.(Rencana Perubahan Pembangunan Desa)


Serta berdiskusi dengan masyarakat dan tidak ada masalah langsung di tetapkan demi terwujudnya pembangunan yang lebih baik.


Kapolresta Serkot Kombes Pol Sofwan Hermanto, S.I.K., M.H., M.I.K., melalui Kapolsek Kramatwatu Kompol Salahuddin, S.Sos., M.Si., mengatakan bahwa menghadiri kegiatan tersebut dilakukan Polsek Kramatwatu Polresta Serang Kota Polda Banten sebagai upaya singkronisasi dsn sinegritas polri dengan instansi lain, guna antisipasi gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polsek Kramatwatu Polresta Serkot Polda Banten serta menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif.  (Wie/Red)

Show comments
Hide comments
Tidak ada komentar:
Tulis komentar

Berita Terbaru

Back to Top