Jumat, 18 Agustus 2023

Jaga Kesehatan Agar Selalu Fit, Kapolresta Serkot dan Anggota Lakukan Olahraga Bersama


Serang // GebrakNasional.com - Personel Polresta Serkot Polresta Serkot Polda Banten menjaga kesehatan tubuh Laksanakan olah raga bersama dengan Jalan santai keluar Mako Polresta Serkot pada Jumat, 18/08.


Kapolresta Serkot Polda Banten Kombes Pol. Sofwan Hermanto, S.I.K., M.H., M.I.K., menuturkan Kegiatan Olah raga Jumat ini kita jalan santai mencari keringat dan menjaga stamina agar tetap Fit dan bugar.


Selepas pelaksanaan Apel pagi Personel Polresta Serkot di pimpin Oleh Kabag SDM Polresta Serkot Polda Banten Kompol. Asroji, membariskan personel untuk persiapan jalan santai.


Sebanyak 150 (seratus lima puluh) personel Polresta Serkot Polda Banten berjalan santai keluar dari Markas, berbelok kiri memgarah ke Pisang mas, lalu belok kiri mengarah Kemuning, mendekat Kadin Serang, berbelok kiri menuju Cipare Cijawa gede, lalu keluar lagi menuju Kidang, lurus Sumur, belok kiri menuju markas kembali.


Kapolresta Serkot Polda Banten bersama Pejabat utama dan Personel masuk Markas Komando Polresta Serkot langsung melaksanakan pendinginan dan masing-masing personel langsung mengambil air Minum dan Sarapan ringan yang telah disiapkan untuk peserta Jalan santai.


Terimaksih atas pelaksanaan olah raga Jalan santai pagi ini semuga bermanfaat dan semoga kita semua selalu di berikan kesehatan agar tetap bisa menjalankan tugas kita sehari-hari di Polresta serkot Polda Banten. Tutup Kapolresta Serkot Kombes Pol. Sofwan. (Wie/Red)



Show comments
Hide comments
Tidak ada komentar:
Tulis komentar

Berita Terbaru

Back to Top