Pandeglang // GebrakNasional.com - Masyarakat sangat mendambakan kehadiran Polri dalam kehidupan bermasyarakat. Dengan hadirnya petugas Kepolisian, terutama di malam hari masyarakat akan merasa tenang merasa terlindungi dari berbagai macam bentuk gangguan kamtibmas, Minggu (30/07/2023).
Sabtu malam Pukul 22.00 wib Polsek Bojong melaksanakan patroli malam yang dilakukan oleh Personil Polsek Bripka Iton maulana dan bripka ranggawuni bertujuan guna tugas preventip dan mencegah penyakit masyarakat ( pekat ) di malam libur ini dengan sadarn seperti miras, balap liar, sajam , premanisme, judi dan prostitusi.
Pada kesempatan itu petugas patroli mendatangi dan menjumpai warga dan sekelompok remaja yg masih nongkrong di waktu tengah malam , warga diberikan himbauan Harkantibmas sedang Anak remaja diberikan himbauan melarang membawa barang tajam, minum minuman keras ( miras ) ataupun penyalah gunaan Narkoba, serta kembali pulang ke rumahnya masing masing, agar tidak mengganggu warga masyarakat lainnya yg sedang beristirahat.setelah beraktipitas di siang hari.
(Wie/Red)
Tidak ada komentar:
Tulis komentar