Kamis, 18 Mei 2023

Patroli Polsek Serang Polresta Serkot di Lingkungan Gang Rendah, Saat Libur Kenaikan Isa Al-Masih

 Siaran Berita Polsek Serang

Ke 9 (sembilan)


Serang // GebrakNasional.com - Kapolsek Serang Polresta Serkot Kompol Tedy Heru Murtianto bersama anggota melakukan patroli di pemukiman warga tepatnya di Lingkungan Gang Rendah Kelurahan Kota Baru Kecamatan Serang Kota Serang, Kamis (18/05).


Sebagaian besar warga di Lingkungan Gang Rendah sedang melakukan ibadah kenaikan Isa Al-Masih di Gereja Jamaat Allah, guna memberikan rasa aman Kapolsek Serang bersama anggota melakukan patroli.


Kapolresta Serkot Kombes Pol Sofwan Hermanto, melalui Kapolsek Serang Kompol Tedy Heru Murtianto, mengatakan;

"Kegiatan tersebut dalam upaya pencegahan gangguan Kamtibmas maupun memberikan rasa aman saat warga melakukan ibadah dalam rangka kenaikan Isa Al-Masih."ujar Kompol Tedy.


Kapolsek juga menambahkan, kegiatan tersebut Guna memberikan rasa aman Kapolsek Serang bersama anggota melakukan patroli, tambah Kompol Tedy. (Wie/Red)



Show comments
Hide comments
Tidak ada komentar:
Tulis komentar

Back to Top