Minggu, 16 Oktober 2022

Bhabinkamtibmas Polsek Walantaka Polresta Serang Kota Implementasikan Program Pendekar Banten "Yuk Ngopi Wae"

Serang // GebrakNasional.com - "Yuk Ngopi Wae" salah satu program Kapolda Banten dalam 10 kebijakan "Comander Wish" dalam menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan nyaman Polsek Walantaka Kota Serang, Minggu malam (16/10/2022)

Kegiatan Yuk Ngopi wae ngobrol sambil bertukar pikiran dengan warga Sadik kelurahan Pager Agung, Kami hadir untuk masyarakat Walantaka demi terciptanya situasi Kamtibmas yang aman, Bripka Bayu selaku Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan Kamtibmas demi terciptanya harkamtibmas yang aman.

Laksanakan sambang di kantor kelurahan sambil Ngopi Pak Bhabin menyampaikan (binluh) Bimbingan Penyuluhan terhadap warga sambil berbincang santai dengan warga dalam sampaikan himbauan terhadap pegawai kelurahan agar nerperan aktip jaga kamtibmas dengan cara mengerakan kembali pos Kamling.

Kapolsek Walantaka IPTU Ferry Andriatna, S.H  menambahkan, giat Patroli dialogis yang di laksanakan Oleh pak anggota Polsek Walantaka sangatlah penting demi terwujudnya situasi Kamtibmas yang kondusip. 

Kegiatan ini rutin yang di laksanakan demi terwujudnya situasi kamtibmas di wilkum Polsek Walantaka yang aman dan terhindar dari Gangguan Kamtibmas, Ujar Kapolsek. (Wie/Red)

 

Show comments
Hide comments
Tidak ada komentar:
Tulis komentar

Berita Terbaru

Back to Top